Postingan

Halal dan Haram Pengobatan Alternatif

Gambar
  Memang benar bahwa semakin banyak saja bermunculan berbagai jenis bentuk praktek pengobatan alternatif di negeri kita. Barangkali salah satu faktornya adalah kurangnya kemampuan pemerintah dalam memberikan pelayanan kesehatan yang murah, terjangkau, berkualitas dan cepat terlayani. Padahal pelayanan kesehatan itu kewajiban dasar dari suatu pemerintahan. Kalau masih banyak praktek pengobatan alternatif di sekitar kita, sebenarnya itu sebuah pertanda masih belum tuntasnya pemerintah dalam menjalankan tugasnya. Sementara di sisi lain, kita lihat bagaimana menjamurnya iklan dan tawaran pengobatan alternatif di berbagai media, baik cetak maupun elektronik. Kadang kita tahu persis bahwa apa yang ditawarkan itu jauh dari kenyataan, karena memang tidak masuk akal. Sayangnya sekali lagi, justru dalam hal ini tidak ada pengawasan ketat dari pemerintah, sebagaimana pengawasan kepada kedokteran yang paten. Panduan Halal Haram Pengobatan Alternatif Kalau dilihat dari sisi halal-haramnya, ada beb

Totok Punggung Sebagai Pengobatan Alternatif

Gambar
TOTOK PUNGGUNG SEBAGAI PENGOBATAN ALTERNATIF totok punggung Totok punggung sebagai pengobatan alternatif   - Apa itu totok punggung? Totok punggung sejatinya adalah suatu metode pengobatan yang dilakukan dengan cara memberikan stimulan berupa penotokan pada titik-titik/ simpul syaraf tertentu yang terpusat di area punggung, yang mana titik/simpul tersebut itu terkoneksi langsung dengan keluhan penyakit atau organ yang sedang mengalami gangguan.  Terapis hanya akan melakukan penotokan dibagian punggung tanpa menyentuh bagian tubuh atau organ yang bermasalah. Ini juga merupakan keistimewaan lain dari totok punggung. Kenapa hanya di punggung? Punggung adalah pusat syaraf dan pusat penyumbatan. Maka punggung sejatinya adalah terminal utama aliran darah.  Teori sederhananya "suatu penyakit akan terjadi apabila aliran darah tidak lancar, sementara pusat peredaran darah itu adalah di punggung. Jadi untuk tetap sehat area punggung harus steril dari penyumbatan".  Jadi metode totok p